Kapolda Jatim: 30.000 Tahfidz dari LDII Dorong Pembentukan Karakter Bangsa

Halaqoh Qubro Tahfidzul Quran LDII Jatim 2017

Surabaya (25/12). DPW LDII dan Majelis Taujih Wa Al-Isryad DPP LDII, bekerja sama dengan MUI Jawa Timur, Pemprov Jatim, dan Yayasan Masjid Al Akbar, menggelar Halaqoh Kubro Tahfidzul Quran 2017. Acara yang dihelat untuk mengukur kemampuan menghafal Alquran para generasi muda LDII itu, dalam catatan Polda Jawa Timur diikuti 30.000 orang. “Bila panitia melaporkan peserta mencapai 20.600 orang, kami mencatat peserta mencapai 30 ribuan orang,” ujar Kapolda Jatim Irjen (Pol) Machfud Arifin. Dalam sambutannya, Machfud berharap besar, generasi muda LDII yang hadir dalam acara itu sebagai pendorong dan motivator pembentukan…

(Baca selengkapnya...)